Suka pakai daster? Ternyata busana dengan cutting longgar dan sangat nyaman ini, memiliki sejarah yang cukup panjang, Beauties. Daster identik dengan ibu rumah tangga, namun kini juga digemari perempuan-perempuan muda. Terlebih di era pandemi, saat menjalani Work from Home (WFH), daster sering dijadikan sebagai outfit andalan. Ditambah lagi, desain daster juga semakin modern. Masih dengan bahan pakaian yang sama, daster hadir dengan berbagai cutting dan motif yang menarik. Mulai dari daster basic, loose, tali, serut hingga renda, semuanya sangat nyaman dikenakan dan jauh dari kesan “ibu-ibu”. Yups, kamu juga bisa tampil modis sekaligus nyaman dengan daster. Untuk menambah pengetahuan tentang fashion, berikut sejarah di balik daster yang menarik untuk diulas. Daster Diadaptasi dari Fashion Para Koboi Amerika Serikat Ternyata daster awalnya adalah pakaian yang dikenakan khusus oleh pria. Daster diadaptasi dari fashion ...
Komentar
Posting Komentar